Table of Contents
gurune.net – Jawaban Matematika Kelas-8 Halaman-311 Uji Kompetensi Semester 2 . Halo Sobat guru, kali ini gurune akan membahas latihan soal Uji Kompetensi Semester 2. Latihan ini bisa sobat guru lihat pada Buku Matematika Kelas-8 Semester-2 halaman-311.
Sebelum itu, alangkah lebih baik sobat guru kerjakan secara mandiri terlebih dahulu, baru kemudian mencocokan jawaban sobat guru dengan pembahasan dari kami.
Selamat belajar!
Jawaban Nomor 1
1. Perhatikan gambar di samping. Panjang x adalah … cm.
A. 12
B. 13
C. 15
D. 17
Jawaban: A.
Jawaban Nomor 2
2. Tiang bendera disangga oleh tiga tali yang sama panjang supaya tidak mudah jatuh.
Setiap tali diikatkan setinggi 3 meter pada tiang bendera dan diikatkan pada tiga pasak A, B, dan C sejauh 1,5 meter dari tiang. Panjang minimal tali yang dibutuhkan untuk menyangga tiang bendera adalah ….
A. 9 meter
B. 11 meter
C. 12 meter
D. 15 meter
Jawaban: B.
Jawaban Nomor 3
3. Luas segitiga yang ditunjukkan oleh gambar berikut adalah … cm2.
A. 150
B. 250
C. 300
D. 500
Jawaban : A.
Jawaban Nomor 4
4. Pada belah ketupat ABCD berikut ini, ∠A = 60 derajat dan BD = 12 cm.
Luas belah ketupat ABCD adalah ….
A. 36 akar 2 cm2
B. 36 akar 3 cm2
C. 72 akar 2 cm2
D. 72 akar 3 cm2
Jawaban : D.
Jawaban Nomor 5
5. Pada kubus ABCD.EFGH berikut, panjang rusuk AB = 8 cm.
Luas segitiga ABH adalah ….
A. 32 akar 2 cm2
B. 32 akar 3 cm2
C. 64 akar 2 cm2
D. 64 akar 3 cm2
Jawab: A.
Jawaban Nomor 6
6. Diketahui suatu juring lingkaran dengan ukuran sudut pusat 90 derajat. Jika luas juring tersebut adalah 7.850, jari-jari lingkaran tersebut adalah …. cm.(π = 3,14)
A. 10
B. 100
C. 7
D. 49
Jawab: B.
Jawaban Nomor 7
7. Diketahui panjang busur suatu lingkaran adalah 43,96 cm. Jika sudut pusat yang menghadap busur tersebut berukuran 60 derajat, panjang jari-jari juring lingkaran tersebut adalah … cm. (π = 22/7)
A. 7
B 14
C. 21
D. 42
Jawaban: D
Jawaban Nomor 8
8. Perhatikan lingkaran O berikut.
m∠BCD = 110 derajat Tentukan m∠BAD.
A. 55 derajat
B. 70 derajat
C. 80 derajat
D. 220 derajat
Jawaban: B
Jawaban Nomor 9
9. Jika panjang garis singgung persekutuan luar lingkaran M dan N adalah 40 cm. Jari-jari lingkaran M dan N berturut-turut 10 cm dan 19 cm. Jarak antara kedua pusat lingkaran tersebut adalah … cm.
A. 17
B. 25
C. 40
D. 41
Jawab: D.
Jawaban Nomor 10
10 Diketahui dua lingkaran dengan jari-jari berbeda. Jika jarak kedua pusat lingkaran tersebut adalah 20 cm dan panjang garis singgung persekutuan dalam kedua lingkaran adalah 16 cm, manakah pasangan jari-jari kedua lingkaran tersebut yang sesuai?
A 7 cm dan 4 cm
B 7 cm dan 5 cm
C 4 cm dan 9 cm
D 6 cm dan 8 cm
Jawaban: B.
Jawaban Nomor 11
11. Tohir mempunyai kawat sepanjang 10 m yang akan dipakai untuk membuat kerangka balok berukuran 10 cm × 24 cm × 36 cm. Banyak kerangka balok yang sanggup dibentuk oleh Tohir ialah ….
A. 2 buah C. 4 buah
B. 3 buah D. 5 buah
Jawaban : B
Jawaban Nomor 12
12. Alas sebuah prisma berbentuk persegi panjang dengan panjang 12 cm dan lebar 8 cm. Bila tinggi prisma 15 cm, maka luas permukaan prisma dan volume prisma ialah ….
A. 696 cm dan 720 cm3 C. 792 cm dan 720 cm3
B. 792 cm dan 1.140 cm3 D. 792 cm dan 2.880 cm3
Jawaban :
Jawaban Nomor 13
Manakah dari potongan-potongan yang memiliki bentuk yang sama menyerupai belahan hitam?
Jawaban : A
Jawaban Nomor 14
14. Diketahui volume balok ialah 200 cm3.
Nilai x yang memenuhi ialah ….
A. 5 cm
B. 10 cm
C. 15 cm
D. 20 cm
Jawaban : B
Jawaban Nomor 15
15. Gambar a merupakan sebuah buku dan gambar b merupakan sebuah balok.
Jika beberapa buku menyerupai pada gambar a dengan ukuran yang sama akan dimasukkan ke gambar b, jumlah terbesar dari buku tersebut yang akan muat di dalam kotak gambar b ialah ….
A. 10 cm C. 12 cm
B. 11 cm D. 13 cm
Jawaban : C
Pembahasan Nomor 16-25 Lihat DISINI
Pembahasan Bagian Esai Lihat DISINI
Penutup
Demikian pembahasan Jawaban Matematika Kelas-8 Halaman-311 Uji Kompetensi Semester 2 . Semoga bermanfaat.
Disclaimer:
1. Jawaban dan pembahasan pada postingan ini mungkin akan berbeda dengan jawaban atau contoh yang oleh Bapak/Ibu Guru berikan di sekolah.
2. Jadikan postingan ini sebagai salah satu bahan referensi dalam menjawab soal bukan sebagai acuan utama dan satu-satunya
3. Postingan ini tidak mutlak kebenarannya.
Pencarian Populer : Kerjakan mtk kelas 8 uji kompetensi semester 2